Selamat datang di CYBER FPMH

SEMANGAT DAN KERJA KERAS KUNCI KEBERHASILAN

Kamis, 19 Maret 20150 komentar

Saiful Yazi

Tetala    : Sumenep 08 juni 1993
Alamat  : Bereji Gapura Sumenep
Motto    : sukses adalah proses bukan ahir dari segalanya














Saiful yazi salah satu mahasiswa fakultas hukum semester IV ini patut menjadi contoh bagi mahasiswa lainnya, semangat dan kesadaran terhadap pentingnya pendidikan dibuktikan dengan kerja kerasnya untuk terus dapat melanjutkan kuliah di bidang ilmu hukum dengan jerih payahnya sendiri.
Ipoeng panggilan akrab pemuda berposture tinggi ini  telah merintis usaha ternak ayam Bangkok semenjak ia masih baru menjadi mahasiswa, dari usaha yang ia kelola ia mampu menghasilkan pendapatan seratus lima puluh ribu rupiah perbulan, hasil usaha  yang ia tekuni selama awal 2014  ia tebung untuk memenuhi kebutuhan pembiayaan kuliahnya, bagi ipoeng jerih payah yang ia lakukan selama ini merupakan proses perjuangan untuk menggapai cita citanya,  ia sadar bahwa tidak ada kesusksesan yang diraih dengan harga yang murah oleh karenanya dalam hal apapun ia berusaha melakukan dengan sungguh sungguh, oleh karenanya ia juga bersungguh sungguh menjalani prosesnya menjadi mahasiswa, alhasil ia berhasil beberapa kali mendapatkan beasiswa dan aktif menjadi pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa FakuLtas Hukum (BEM FH) priode 2013-2014
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Portal FPMH |
Template Created by Creating Website Modify by FPMH
Proudly powered by Blogger